Upacara HUT Mahkamah Agung RI Ke-76
Labuha, 19 Agustus 2021, Pengadilan Negeri Labuha Mengikuti Upacara HUT Mahkamah Agung RI Ke-76 secara via Zoom Meeting yang dipimpin langsung oleh ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia yang mulia Prof. Dr. H. M. Syarifuddin, S.H.,M.H. dihalaman Gedung Mahkamah Agung. Ketua Pengadilan Negeri Labuha Ibu. Erni Lily Gumolili, S.H.,M.H, Wakil Ketua Pengadilan Negeri Labuha, Para Hakim, Panitera, Sekretaris, Pejabat Struktural/Fungsional, Pegawai dan Tenaga Kontrak berserta Ibu" Dharmayukti Karini Mengikuti upacara secara daring diruang Rapat Pengadilan Negeri Labuha dengan menerapkan Protokol kesehatan. pada hari ulang tahun kali ini Mahkamah Agung mengambil tema " Memantapkan Kemandirian badan Peradilan Melalui Pelayanan Hukum Berbasis Teknologi Informasi Pada Masa Pandemi ".


pn-labuha.go.id